Sarana dan Prasarana Fakultas Matematika dan IPA
Prasarana akademik merupakan perangkat penunjang utama suatu proses pendidikan
agar tujuan pendidikan tercapai. Sedangkan Sarana adalah segala sesuatu yang dapat
dipakai sebagai alat/media dalam mencapai maksud atau tujuan.
FMIPA UNP padang berdiri di atas tanah seluas 2000 m. Diatas tanah tersebut kini
telah terbangun prasarana berupa 7 gedung, gedung Dekanat, perkuliahan, Labor ICT,
Perpustakaan Universitas, Laboratorium Kimia, Laboratorium Fisika dan Laboratorium
Biologi. Untuk menunjang kegiatan kemahasiswaan dibangun pula Student Center,
Sekretariat bersama organisasi kemahasiswaan, berbagai sarana olah raga,
mushola dan Asrama.
Sarana Akademik dan Penunjang tersebut antara lain :