Kamis, 20 Februari 2020 - 15:49:34 WIB
Workshop dan Diseminasi Hasil Penelitian PD UPT DRPM 2020
Diposting oleh : Feiyska
Kategori: Fakultas MIPA - Dibaca: 73435 kali
Isi Komentar :
Workshop dan Diseminasi Hasil Penelitian PD UPT DRPM 2020
Diposting oleh : Feiyska
Kategori: Fakultas MIPA - Dibaca: 73435 kali
FMIPA Universitas Negeri Padang bekerja sama dengan FMIPA Universitas Indonesia dalam melaksanakan kegiatan workshop dan diseminasi hasil penelitian PD UPT DRPM 2020 tentang "Pembuatan Material Nanopartikel untuk Aplikasi Sensor Kolorimetrik", yang dilaksanakan di FMIPA Universitas Negeri Padang pada Kamis (20/2/2020), dan diikuti oleh beberapa dosen serta mahasiswa.
- Penerimaan Sertifikat Akreditasi AUN-QA untuk Pendidikan Kimia
- Pelatihan "Enterpreneurship Berbasis Digital" Angkatan ke-7 oleh Jurusan Matematika
- Penandatangan PKS dengan 12 FMIPA LPTK AMLI Tahun 2020
- Mahasiswa Jurusan Matematika Juara Harapan I Lomba PAI di Kemenag RI
- Coaching Clinic Artikel Calon Guru Besar FMIPA
Isi Komentar :