
The International Conference on Mathematics, Science, Education and Technology
Diposting oleh : administrator
Kategori: Fakultas MIPA - Dibaca: 340845 kali
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Padang akan mengadakan seminar internasional dengan tema "Education, Mathematics, Science, and Technology for Human and Natural Resources".
Seminar ini akan dilaksanakan di Hotel Grand Inna Muara pada tanggal 22 - 23 Oktober 2015. Pembicara yang diundang antara lain : Prof. Josaphat Tetuko S.S, Ph.D dari Chiba Univesity, Jepang, Prof. Dr. Hadi Nur dari Universiti Teknologi Malaysia, Prof. Dr. Andrivo Rusydi dari National University of Singapore., dan lainnya.
Untuk informasi lebih lanjut silahkan download brosur ICOMSET 2015 di SINI atau dapat juga mengunjungi website resmi panitia ICOMSET 2015 di SINI

- ILMMIPA (Ikatan Lembaga Mahasiswa MIPA) INDONESIA BARALEK GADANG 2015
- INFORMASI : PENGAMBILAN SERTIFIKAT DIKLAT FMIPA
- UCAPAN SELAMAT KEPADA PENERIMA HIBAH PENELITIAN TAHUN 2015
- Gisti Vilara, Mahasiswi Jurusan Fisika FMIPA UNP Meraih Gelar PUTRI INTELEGENCIA SUMATERA BARAT 2014
- Acara Pembukaan Diklat Kepala Laboratorium SMP/MTs dan SMA/SMK/MA FMIPA UNP
Isi Komentar :